3 Domain Baru Wikileaks

Wikileaks yang didirikan oleh seorang mantan wartawan asal Australia, Julian Assange sedang menjadi soroton dunia karena situsnya mempublikasikan dokumen rahasia dari militer Amerika tentang kejahatan perang Amerika di Irak dan Afghanistan. Majalah TIME malah memujinya sebagai bentuk perjuangan akan kebebasan pers. Julian juga sekarang sedang menyembunyikan diri menyusul banyaknya ancaman pembunuhan menyusul diterbitkan laporan rahasia tersebut di situsnya wikileaks.org, beberapa hari lalu situs ini saya cek sudah di blok oleh domain registrar nya, EveryDNS.net, menurut pihak EveryDNS.net sejak dipublikasikannya laporan rahasia AS, domain wikileaks.org menjadi incaran serangan yang dapat membahayakan domain lain yang terdaftar di EveryDNS.net, oleh karena itu pihaknya terpaksa menutup domain wikileaks. Julian malah membuat domain lain agar situs ini tetap exist, nekat bener ne orang ya :). Ini dia domain baru dari situs wikileaks yang kontroversial itu :

WIKILEAKS.de (Jerman)
WIKILEAKS.fi (Finlandia)
WIKILEAKS.dl (Belanda)

Walaupun demikian, Ahmadinejad, presiden Iran mengatakan “Ada misi tersembunyi atas penyebaran laporan rahasia AS ini yakni sebagai propaganda untuk memecah belah negara Arab”, artinya ada unsur kesengajaan dalam penyebaran dokumen ini. Masuk akal juga…

source

3 responses to “3 Domain Baru Wikileaks”

  1. Rahman Fadli Avatar
    Rahman Fadli

    xfbx

  2. Rahman Fadli Avatar
    Rahman Fadli

    fbxb

  3. herusularto Avatar
    herusularto

    Gimana ya kabar wikileaks sekarang? dah lama ga tau keadaannya.

Leave a Reply