Open Source

  • Narasumber : Pemerhati IT Aceh – Bpk.Iskandar Bakri (Tengah-Baju Merah) dari Aceh IT-center dan Tgk.Jamaika (Kanan-on Mic) Banda Aceh – Tidak afdhol rasanya jika release terbaru nya ubuntu ngak diadakan yang namanya release party. Nah kali ini acara release party dikemas dalam bentuk seminar. dimana acara ini bekerjasa sama dengan komunitas ubuntu-id aceh, serta dukungan […]

    Read more

  • Software berikut  ini merupakan kumpulan software open source terbaik  dengan fitur komplit dan multi platform (Windows / Linux). Selamat Berpetualang 🙂 #1: Inkscape ( Vector Graphics Editor ) Inkscape merupakan software design grafis berbasis vector. Fungsinya mirip seperti Illustrator, CorelDraw, and Xara X. Dari Project home pagenya : Inkscape supports many advanced SVG features (markers, […]

    Read more

  • Ubuntu 10.4 Netbook Edition adalah sistem operasi berbasis Linux yang diperuntukkan kepada pengguna Netbook (Laptop mini yang biasanya memiliki ukuran LCD 7″-10″). Dan tentunya karena berbasis Linux dan menganut “mazhab” Open Source Software, anda dapat memiliki software ini dengan Gratis 🙂 Kok bisa Gratis???? Begini jawaban dari Ubuntu : Ubuntu is brilliant. Sulit dipercaya oleh […]

    Read more

  • Banda Aceh – Selama 2 minggu terakhir ini komunitas linux aceh kedatangan tamu agung dari Taiwan, mereka adalah para volunteer (Relawan) yang tergabung dalam e-Mate Indonesia-Taiwan Volunteer (http://twcu.blogspot.com). Sebuah pengalaman berharga saat pertama kali bertemu dengan teman-teman dari Taiwan, saya kagum melihat teman-teman dari dari Taiwan yang sedang berkunjung ke Aceh yang ikut mendedikasikan sebagian […]

    Read more